BerandaLOKER S1Lowongan Kerja PT Pabrik Kertas Indonesia (PT PAKERIN)

Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PT Pabrik Kertas Indonesia (PT PAKERIN)

Lowongan Kerja PT Pabrik Kertas Indonesia. PT Pabrik Kertas Indonesia atau lebih dikenal dengan sebutan PT Pakerin adalah perusahaan yang di bangun pada tahun 1997 di Pungging, Kabupaten Mojokerto, Provinsi Jawa Timur. Sebagai perusahaan penghasil berbagai jenis kertas kraft, medium, dan duplex dengan kapasitas 700.000 ton per tahunnya.

Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.

Banyaknya jobseker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Untuk itu kami menyadari bahwa kalian menginginkan referensi lain dari informasi lowongan pekerjaan. Lokerbumn saat ini juga mengumpulkan informasi lowongan pekerjaan dari perusahaan Swasta maupun Instansi Pemerintahan sebagai salah satu opsi pilihan.

Lowongan Kerja PT Pabrik Kertas Indonesia


1. Performance Management Officer (Kode : KPI – Accounting)

Kualifikasi :

  • Pendidikan S1 Akuntansi
  • Pernah bekerja di perusahaan manufaktur yang menerapkan ISO atau FSC
  • Mengenal dan pernah menggunakan Software akuntansi (e.g Accurate, Zahir)
  • Memahami Key Performance Indicator (KPI)
  • Mahir menggunakan Ms. Office (terutama Ms. Excel)
  • Memiliki kemampuan analisa yang baik, detail dan teliti
  • Proaktif, memiliki motivasi kerja yang tinggi, dan disiplin
  • Bekerja tanggung jawab tinggi
  • Penempatan di pabrik Mojokerto

2. Performance Management Officer (Kode : KPI-IT)

Kualifikasi :

  • Pendidikan S1 Informatika atau Sistem Informasi
  • Pernah bekerja di perusahaan manufaktur yang menerapkan ISO dan FSC
  • Menguasai bahasa pemograman PHL, SQL, dll.
  • Menguasai framework Laveral serta memahami sistem ERP dan /developer android
  • Memahami Key Performance Indicator (KPI)
  • Mahir menggunakan Ms Office (terutama Ms Excel)
  • Memiliki kemampuan analisa yang baik, detail dan disiplin
  • Bekerja sesuai dengan deadline
  • Memiliki tanggung jawab tinggi
  • Penempatan di pabrik Mojokerto

Baca Juga Lowongan Kerja lulusan S1 lainnya 


Apabila kalian berminat dan ingin melamar kerja di PT Pabrik Kertas Indonesia silahkan kirimkan berkas lamaran melalui email :

recruitment@pakerin.co.id

Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerbumn.com tidak dipungut biaya apapun

Agar tidak ketinggalan info loker setiap hari, gabung channel telegram lokerbumn.com

Terbaru

error: Content is protected !!