Karir dan Info
Beranda LOKER S1 Lembaga Penjamin Simpanan (LPS)

Lembaga Penjamin Simpanan (LPS)

Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) adalah suatu lembaga independen yang berfungsi menjamin simpanan nasabah perbankan di Indonesia. Badan ini dibentuk berdasarkan Undang-undang Republik Indonesia nomor 24 tahun 2004 tentang Lembaga Penjamin Simpanan yang ditetapkan pada 22 September 2004. LPS berstatus badan hukum dan bertanggung jawab kepada presiden Republik Indonesia. Berikut ini adalah Lembaga Penjamin Simpanan (LPS).

LPS berfungsi menjamin simpanan nasabah bank dan turut aktif dalam menjaga stabilitas sistem perbankan sesuai kewenangannya.

LPS bersama dengan anggota Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) yang terdiri dari Kementerian Keuangan, Bank Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan selalu bersinergi dan bekerja keras dalam menjaga stabilitas sistem keuangan nasional yang mengalami disrupsi dampak pandemi. Dan, melalui berbagai kebijakan strategis yang dikeluarkan, pada akhirnya stabilitas sistem keuangan dan juga perbankan nasional dapat terjaga hingga saat ini.

Lowongan Kerja Lembaga Penjamin Simpanan

Saat ini Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) membuka rekrutmen lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


Pendidikan Calon Pegawai (PCP)

Professional Hire :

  1. Staf Pengembangan Kebijakan dan Keamanan TI
  2. Staf Pengendalian Operasional
  3. Staf Pengendalian Operasional
  4. Staf Pengembangan Aplikasi Front-End (UI/UX)
  5. Staf Pengembangan Aplikasi Front-End (Mobile Application)
  6. Staf Diseminasi dan Pelaporan
  7. Staf Pengolahan Data
  8. Staf Analisis Sistem Keuangan
  9. Staf Surveilans Bank Umum
  10. Staf Manajemen Aset
  11. Staf Peraturan
  12. Staf Dukungan Litigasi
  13. Staf Perumusan Kebijakan
  14. Pelaksana Kegiatan Sosial Kemasyarakatan & Komunitas
  15. Pelaksana Hubungan Kelembagaan non Kementerian
  16. Spesialis Pratama Hubunfan Internasional
  17. Kepala Divisi Perencanaan dan Pemantauan Pelatihan
  18. Staf Business Analyst
  19. Staf Operasional dan Aplikasi
  20. Staf Dukungan Resolusi Bank
  21. Staf Audit Bidang I
  22. Staf Perencanaan dan Evaluasi Audit
  23. Staf Monitoring Risiko Lembaga
  24. Staf Infrastruktur TI

Persyaratan :

  • Warga Negara Indonesia (WNI)
  • Minimal lulusan S1 perguruan tinggi/universitas di dalam atau luar negeri, dengan jurusan antara lain :
    • Akuntansi
    • Ilmu Ekonomi/Studi Pembangunan
    • Ilmu Ekonomi Islam/Syariah
    • Manajemen
    • Keuangan
    • Manajemen Perbankan
    • Hukum
    • Hubungan Internasional
    • Teknologi Informasi
    • Teknik Informatika
    • Ilmu Komputer
      Manajemen Sistem Informasi
    • Statistika
      Matematika
    • Teknik Industri
  • Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3.00 (skala 4.00)
  • Usia maksimal 23 tahun per tanggal 26 Juli 2023
  • Memiliki kemampuan yang baik dalam berbahasa Inggris
  • Tidak memiliki ikatan dinas atau bersedia mengundurkan diri dan melepaskan ikatan dinas di perusahaan/instansi sebelumnya apabila diterima sebagai calon pegawai Lembaga Penjamin Simpanan
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Lembaga Penjamin Simpanan

Simak Juga Lowongan Kerja S1 Lainnya


Tata Cara Melamar:

Bagi yag berminat dan ingin melamar program dari Lembaga Penjamin Simpanan silahkan daftarkan diri kalian melalui link berikut :

DAFTAR

  • Paling lambat 3 Agustus 2023
  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!