Karir dan Info
Beranda LOKER D3 Samudera Atlantis International (SAI)

Samudera Atlantis International (SAI)

Samudera Atlantis International (SAI) merupakan perusahaan pengerukan dan reklamasi dengan cakupan kegiatan di seluruh perairan Indonesia. SAI mendapatkan izin Pengerukan dan Reklamasi (SIUPR) untuk pengerukan dan reklamasi di seluruh wilayah Indonesia. Lowongan Kerja Samudera Atlantis International (SAI).

​Selama bertahun-tahun, SAI telah berhasil menyelesaikan proyek pengerukan terkait dengan pekerjaan pemeliharaan pelabuhan, perluasan saluran navigasi, dan layanan kelautan terkait.

Dengan profesionalisme, keunggulan layanan, dan komitmen kami terhadap standar keselamatan dan keberlanjutan, kami bercita-cita untuk bekerja sama dengan klien kami untuk mencapai hasil terbaik.

Lowongan Kerja Samudera Atlantis International (SAI)

Saat ini Samudera Atlantis International (SAI) membuka rekrutmen lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


1. ADMIN TENDER

Deskripsi Pekerjaan :

  • Melakukan proses administrasi Tender
  • Mengarsipkan berkas-berkas, dokumen laporan serta dokumen lainnya
  • Membantu surat-menyurat dokumen harian

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal lulusan SMK/SMA (Lebih disukai jurusan Administrasi perkantoran / otomatisasi & tata kelola perkantoran)
  • Terbuka untuk fresh graduate
  • Familiar dengan Ms. Office, Google Workspace (Ex: google drive, google sheet, google meet, etc) dan Online meeting (Ex:Zoom, google meet,etc)
  • Memiliki komunikasi yang baik
  • Mampu mengikuti arahan atasan
  • Dapat berbahasa Inggris menjadi nilai plus
  • Flexible

2. HSE OFFICER

Deskripsi Pekerjaan :

  • Membuat & memelihara administrasi HSE (permit, praktek kerja aman, inspeksi, dll)
  • Melaporkan kegiatan HSE kepada klien
  • Melakukan identifikasi serta pemetaan dari potensi bahaya yang berpeluang terjadi pada lingkungan kerja
  • Menjadi penghubung antara regulasi Pemerintah dan kebijakan Perusahaan

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/sederajat (terbuka untuk semua program studi)
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang yang sama (minimal 12 bulan)
  • Memiliki sertifikat First Aid dan Basic Sea Survival (diutamakan)
  • Memiliki sertifikat Ahli K3 Umum / K3 Migas
  • Siap ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia

3. PARAMEDIS

Deskripsi Pekerjaan :

  • Melakukan Pemeriksaan rutin disetiap shift kerja
  • Membuat laporan pemeriksaan personil
  • Melakukan Pertolongan pertama pada saat keadaan emergency

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal lulusan D3/S1 jurusan Keperawatan
  • Memiliki pengalaman kerja dibidang yang sama minimal 1 tahun
  • Memiliki sertifikat Basic Training Cardiac Live Support (BTCLS), dan Hygiene perusahaan serta kesehatan kerja (Hyperkes)
  • Memiliki surat tanda registrasi (STR) aktif
  • Memiliki kemampuan administrasi yang baik (Ex: Ms. Office, Google Workspace)
  • Bersedia melakukan perjalanan dinas ke seluruh indonesia

4. SITE ENGINEER

Deskripsi Pekerjaan :

  • Planning, monitoring, dan analisa metode pekerjaan & produksi
  • Membuat laporan, dokumentasi, dan administrasi proyek
  • Support dan follow up penagihan proyek
  • Backup dan support kegiatan yang ada di lapangan atau proyek

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 (diutamakan teknik sipil / teknik kelautan / geodesi)
  • Mahir autocad 2D/3D/ desain grafis
  • Mahir Ms Project
  • Mengerti dasar manajemen proyek
  • Siap ditempatkan diseluruh wilayah Indonesia

5. SITE MANAGER

Deskripsi Pekerjaan :

  • Bertanggung jawab & mengelola kegiatan di Site yang berhubungan dengan pihak internal kantor, klien, maupun eksternal
  • Memastikan Project berjalan dan tercapai sesuai dengan target mutu, dan waktu
  • Mengelola sumber daya manusia di Site
  • Bertanggung jawab menjaga dan memelihara kondisi alat, mesin, serta perlengkapan lainnya yang digunakan selama Project

Kualifikasi :

  • S1, diutamakan Teknik Sipil / Teknik Kelautan
  • Diutamakan pengalaman di bidang Pengerukan & Reklamasi (minimal 3 tahun)
  • Menguasai Autocad dan Ms. Office
  • Memiliki kemampuan komunikasi
  • Terbiasa mengelola organisasi dan membuat perencanaan proyek dengan detail yang baik
  • Memiliki kemampuan pemecahan masalah dan pengambilan keputusan

Tata Cara Melamar:

Jika Anda merasa Anda adalah orang yang kami cari, silakan kirim CV Anda ke:

E-mail : hrd@samuderagroup.co.id

Subjek : Nama – Posisi

  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!