BerandaBUMNLowongan BUMN PT Berdikari (Persero)

Lowongan Kerja

Lowongan BUMN PT Berdikari (Persero)

Lowongan BUMN PT Berdikari (Persero) Lulusan D3/S1. PT Berdikari (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang usaha Peternakan Terintegrasi. PT Berdikari (Persero) berdiri sejak 1966 dan saat ini sedang membangun tim terbaik dengan integritas tinggi yang berkomitmen untuk terus berkembang serta mendukung visi perusahaan menjadi perusahaan Agroindustri Nasional terbaik yang inovatif, bersaing, dan tumbuh berkelanjutan.

Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.

Banyaknya jobseker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Jika kalian ingin bekerja di perusahaan ini kalian harus bisa bersaing dengan jobseker lain yang mungkin lebih kompetitif dari kalian. Perbanyaklah persiapan dan ilmu pengetahuan tentang perusahaan yang ingin anda lamar, agar kalian bisa lebih mudah dalam menghadapi proses seleksi.

Lowongan BUMN PT Berdikari (Persero) Terbaru Maret 2021


1. Odoo ERP Expert Developer

Kualifikasi:

  1. S-1 Semua Jurusan
  2. Minimal berpengalam 5 tahun di bidang yang sama
  3. Memiliki skill Odoo Functional, Odoo Development, Data Migration ke Odoo Community Versi 14, PostgreSQL, RestAPI, & Tuneup Database Odoo
  4. Memiliki kemampuan komunikasi dan analisis yang baik

2. Odoo ERP Implementator

Kualifikasi:

  1. Minimal D-3 Semua Juruan
  2. Minimal berpengalam 2 tahun di bidang yang sama
  3. Memiliki skill Basic Odoo Functional
  4. Memiliki pemamhaman bisnis proses peternakan menjadi nilai tambah
  5. Memiliki kemampuan komunikasi dan analisis yang baik
  6. Bersediaa ditempatkan di are peternakan

Note : Pengumuman tiap tahap hanya melalui email rekrutmen@berdikari-persero.co.id

Baca Juga Lowongan Kerja BUMN Lainnya


Bagi kalian yang berminat dan memiliki kualifikasi diatas silahkan daftarkan diri kalian melalui link berikut ini :

LAMAR

Pendaftaran paling lambat 16 Maret 2021
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerbumn.com tidak dipungut biaya apapun

Agar tidak ketinggalan info loker setiap hari, gabung channel telegram lokerbumn.com

Terbaru

error: Content is protected !!