Karir dan Info
Beranda INSTANSI Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (Ditjen PSP)

Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (Ditjen PSP)

Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (disingkat Ditjen PSP) merupakan unsur pelaksana pada Kementerian Pertanian Republik Indonesia yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Menteri Pertanian Republik Indonesia. Ditjen PSP mempunyai tugas menyelenggarakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan penyediaan prasarana dan sarana di bidang pertanian. Rekrutmen Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (Ditjen PSP).

Kementerian Pertanian Republik Indonesia (disingkat Kementan RI) adalah kementerian negara di lingkungan Pemerintah Indonesia yang membidangi urusan pertanian. Kementerian Pertanian Republik Indonesia dipimpin oleh seorang Menteri Pertanian.

Kementerian Pertanian mempunyai tugas menyelenggarakan urusan di bidang pertanian dalam pemerintahan untuk membantu Presiden dalam menyelenggarakan pemerintahan negara. Dalam melaksanakan tugas, Kementerian Pertanian menjalankan fungsi:

  1. Perumusan, penetapan, dan pelaksanaan kebijakan di bidang pertanian
  2. Pengelolaan barang milik/kekayaan negara yang menjadi tanggung jawab Kementerian Pertanian
  3. Pengawasan atas pelaksanaan tugas di lingkungan Kementerian Pertanian
  4. Pelaksanaan bimbingan teknis dan supervisi atas pelaksanaan urusan Kementerian Pertanian di daerah
  5. Pelaksanaan kegiatan teknis yang berskala nasional

Rekrutmen Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (Ditjen PSP)

Saat ini Ditjen PSP memberikan kesempatan lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


SITE ENGINEER & INSPEKTUR/PENGAWAS PADA KEGIATAN UPLAND

1. Site Engineer

  • Kebutuhan penugasan di 13 Kabupaten dengan jumlah 7 (tujuh) orang

Syarat Kualifikasi :

  • Syarat pendidikan minimal S1 jurusan teknik sipil
  • Memiliki pengalaman sekurang-kurangnya 5 (lima) tahun di supervisi bidang konstruksi
  • Mempunyai Surat Keterangan Keahlian (SKK) sebagai ahli irigasi (212)/ahli sumber daya air (211) atau ahli teknik bangunan (201) dengan klasifikasi muda yang masih berlaku

2. Inspektur/Pengawas

  • Kebutuhan penugasan di 13 Kabupaten dengan jumlah 21 (dua puluh satu) orang

Syarat Kualifikasi :

  • Kualifikasi Pendidikan minimal Sarjana (S1), jurusan teknik sipil
  • Memiliki pengalmaan sekurang-kurangnya 3 (tiga) tahun di supervisi bidang konstruksi
  • Mempunyai surat keterangan keahlian (SKK) pengawas konstruksi bangunan gedung/irigasi/saluran irigasi yang masih berlaku

Loader Loading...
EAD Logo Taking too long?

Reload Reload document
| Open Open in new tab

Download Pengumuman [153.49 KB]


Tata Cara Melamar:

Bagi kalian yang berminat dan ingin melamar silahkan ikuti alur pendaftaran dibawah ini :

  1. Mengisi Formulir online di https://s.id/26qq3
  2. Peserta harus menyampaikan kelengkapan berkas yaitu :
    • Surat Lamaran
    • Riwayat hidup (dilengkapi referensi/keterangan kerja)
    • Photocopy Ijazah
    • KTP
    • NPWP
    • SPT Tahunan 2022/2023
  • ⁠Peserta harus menyampaikan berkas di tujukan kepada Pejabatan pengadaan selambat – lambatnya pada tanggal 7 Juni 2024, di mulai tanggal pengumuman, dan minat penugasan di lokasi mana, harus dicantumkan dalam surat Lamaran.
  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now
Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!