Karir dan Info
Beranda REKRUTMEN BUMN PT Kereta Api Indonesia (Persero)

PT Kereta Api Indonesia (Persero)

PT Kereta Api Indonesia (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Indonesia yang menyelenggarakan jasa angkutan perkeretaapian dan bisnis usaha penunjang lainnya  dengan mengutamakan Nilai AKHLAK (Amanah, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, Kolaboratif), saat ini PT Kereta Api Indonesia (Persero) membuka rekrutmen bersama.

Sejarah perkeretaapian di Indonesia dimulai ketika pencangkulan pertama jalur kereta api Semarang-Vorstenlanden (Solo-Yogyakarta) di Desa Kemijen oleh Gubernur Jendral Hindia Belanda Mr. L.A.J Baron Sloet van de Beele tanggal 17 Juni 1864. Pembangunan dilaksanakan oleh perusahaan swasta Naamlooze Venootschap Nederlansch Indische Spoorweg Maatschappij (NV. NISM) menggunakan lebar sepur 1435 mm.

Vsis: Menjadi solusi ekosistem transportasi terbaik untuk Indonesia

Misi: (1) Untuk menyediakan sistem transportasi yang aman, efisien, berbasis digital, dan berkembang pesat untuk memenuhi kebutuhan pelanggan. (2.) Untuk mengembangkan solusi transportasi massal yang terintegrasi melalui investasi dalam sumber daya manusia, infrastruktur, dan teknologi. (3.) Untuk memajukan pembangunan nasional melalui kemitraan dengan para pemangku kepentingan, termasuk memprakarsai dan melaksanakan pengembangan infrastruktur-infrastruktur penting terkait transportasi.

Lowongan Kerja PT Kereta Api Indonesia (Persero)

Saat ini PT Kereta Api Indonesia (Persero) memberikan kesempatan rekrutmen kepada putra dan putri terbaik Bangsa Indonesia untuk bergabung dan berkarir, dengan kriteria dan persyaratan sebagai berikut :


1. S1 – Public Relations Staff

Deskripsi Pekerjaan :

  • Mengelola informasi publik yang mencakup penyediaan dan pelayanan terhadap penggunaan informasi publik, serta merumuskan dan menyusun program pembentukan citra perusahaan melalui hubungan masyarakat dan penyuluhan, baik internal maupun eksternal masyarakat.

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm, Wanita: 155 cm dengan berat badan ideal  
  • Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5

2. S1 – Document Management Staff

Deskripsi Pekerjaan :

  • Penatausahaan arsip, surat-menyurat dinas, dokumen kepemilikan aset, dokumen legal, dan dokumen perusahaan lainnya.

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm dengan berat badan ideal
  • Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5

3. S1 – Auditor Staff

Deskripsi Pekerjaan :

  • Melaksanakan audit keuangan, operasional, kepatuhan, evaluasi sistem pengendali internal atau review laporan keuangan
  • Menyusun draf temuan audit, saran perbaikan, dan pencegahan atas penyimpangan yang terjadi
  • Membantu menyusun draf Laporan Hasil Audit (LHA)

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm dengan berat badan ideal
  • Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5

4. S1 – Finance Staff

Deskripsi Pekerjaan :

  • Penyelenggaraan pengelolaan keuangan
  • Pengelolaan PSO, perintis, IMO, dan TAC
  • Pengelolaan resiko usaha perusahaan secara terpadu

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm, Wanita: 155 cm dengan berat badan ideal
  •  Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5

5. S1 – IT Developer

Deskripsi Pekerjaan :

  • Pengelolaan sistem informasi perusahaan yang meliputi perencanaan strategis jangka panjang teknologi informasi (IT Master Plan), program rencana tahunan teknologi informasi (IT Business Plan), pengelolaan risiko IT, tata kelola IT (IT Governance), pengelolaan proyek, termasuk proyek investasi IT, serta pengelolaan SDM IT.

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan 
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm, Wanita: 155 cm dengan berat badan ideal
  • Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5

6. S1 – Strategic Business Development Staff

Deskripsi Pekerjaan :

  • Pengelolaan rencana strategis perusahaan, pemantauan, serta penyelarasan implementasi rencana jangka panjang, serta evaluasinya.

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm, Wanita: 155 cm dengan berat badan ideal
  • Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5

7. S1 – Human Capital Staff

Deskripsi Pekerjaan :

  • Pengelolaan sumber daya manusia terkait pengadaan pekerja, pengembangan dan penilaian kinerja, administrasi pekerja, hubungan industrial, remunerasi pekerja, pembinaan pekerja, serta sistem informasi pekerja.

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm, Wanita: 155 cm dengan berat badan ideal
  • Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5

8. S1 – Education dan Training Center Staff

Deskripsi Pekerjaan :

  • Pengelolaan pendidikan, pelatihan, sertifikasi, dan pengujian sumber daya manusia.

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm, Wanita: 155 cm dengan berat badan ideal
  • Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5

9. S1 – Procurement Staff

Deskripsi Pekerjaan :

  • Pengadaan barang sarana yang meliputi perencanaan, pengawasan, dan administrasi pengadaan barang sarana
  • Konsolidasi dan koordinasi dengan pihak-pihak terkait dengan pengadaan barang dan/ atau jasa
  • Pemberian bimbingan teknis maupun arahan/keputusan terhadap permasalahan yang timbul dalam proses pengadaan barang sarana termasuk penyelesaian temuan audit
  • Melakukan evaluasi pengadaan barang sarana agar sesuai dengan aturan yang berlaku

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm, Wanita: 155 cm dengan berat badan ideal
  • Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5

10. S1 – Paramedis

Deskripsi Pekerjaan :

  • Pengelolaan pelayanan kesehatan kepada pekerja, keluarga pekerja, pensiunan, keluarga pensiunan, dan masyarakat umum, termasuk penanganan kejadian luar biasa, penyakit menular, wabah, epidemi, dan/atau pandemi.

Persyaratan :

  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan
  • Tinggi badan minimal Pria: 160 cm, Wanita: 155 cm dengan berat badan ideal
  • Memiliki Sertifikat bahasa inggris yang masih berlaku dari lembaga pendidikan bahasa terakreditasi dengan skor minimal: TOEFL ITP: 500 , TOEFL PBT/iBT: 61 , TOEIC: 500 , IELTS: 5,5
  • Diutamakan memiliki sertifikat Hiperkes dari KEMENAKER

Tata Cara Melamar:

Bagi yang berminat dan memenuhi persyaratan di atas, daftarkan diri anda melalui link yang tertera dibawah ini :

1. S1 – Public Relations Staff

DAFTAR

2. S1 – Document Management Staff

DAFTAR

3. S1 – Auditor Staff

DAFTAR

4. S1 – Finance Staff

DAFTAR

5. S1 – IT Developer

DAFTAR

6. S1 – Strategic Business Development Staff

DAFTAR

7. S1 – Human Capital Staff

DAFTAR

8. S2 – Education dan Training Center Staff

DAFTAR

9. S1 – Procurement Staff

DAFTAR

10. S1 – Paramedis

DAFTAR

 

  • Paling lambat 16 Maret 2025
  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.

Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now
Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!