Karir dan Info
Beranda LOKER D3 Program Magang PT Indonesia Power 2021

Program Magang PT Indonesia Power 2021

Program Magang PT Indonesia Power. PT Indonesia Power didirikan pada tanggal 3 Oktober 1995 merupakan anak perusahaan dari PT PLN (Persero), yang awalnya memiliki nama PT PLN Pembangkit Jawa Bali I (PT PJB I), dan berganti nama menjadi PT Indonesia Power pada tanggal 8 Oktober 2000 sebagai penegas atas tujuan perusahaan agar menjadi perusahaan pembangkit tenaga listrik independen yang berorientasi bisnis murni.

Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.

Banyaknya jobseker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Untuk itu kami menyadari bahwa kalian menginginkan referensi lain dari informasi lowongan pekerjaan. Lokerbumn saat ini juga mengumpulkan informasi lowongan pekerjaan dari perusahaan Swasta maupun Instansi Pemerintahan sebagai salah satu opsi pilihan.

Program Magang PT Indonesia Power Tahun 2021


Power Plant Operation And Maintenance Personnel Development Program

  • Aktivitas ini akan membangun pengetahuan, skill dan sikap kerja dalam mengoperasikan maupun memeliharan peralatan pembangkit. Pemagang akan melakukan shadowing pada operator dan teknisi eksisting pada unit pembangkit.

Posisi Internship :

1. Operasi Pembangkit
2. Pemeliharaan Pembangkit :

    • Teknisi Mekanik
    • Teknisi Listrik
    • Teknisi Kontrol & Instrumen

Kriteria Peserta :

  • Mahasiswa perguruan tinggi aktif yang menempuh semester 5 atau 6;
  • IPK terakhir minimal 2,75 (skala 4);
  • Sehat jasmani dan rohani;
  • Berasal dari jurusan teknik mesin, teknik elektro, teknik konversi energi, teknik fisika, teknik metalurgi dan material;
  • Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerja dalam kelompok;
  • Memiliki inisiatif tinggi;
  • Bersedia ditempatkan dimanapun area unit kerja pembangkit Perusahaan;
  • Mempunyai atau bersedia menyiapkan secara mandiri asuransi Kesehatan dan Jiwa.

Baca Juga Lowongan Kerja BUMN lainnya


Jika kalian memenuhi persyaratan dan bersedia mengikuti program magang di PT Indonesia Power silahkan daftar melalui link di bawah :

KLIK DISINI

Periode pendaftaran 10 Juni – 31 Juli 2021
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now
Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!