Pendaftaran Volunteer World Superbike Championship (WSBK) 2023 Pertamina Mandalika International Circuit
Pertamina Mandalika International Circuit merupakan sebuah kawasan wisata yang terletak di bagian selatan Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat, Mandalika adalah sebuah sirkuit balap yang terletak di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) pariwisata melalui Peraturan Pemerintah Nomor 52 Tahun 2014 dan telah diresmikan pada tahun 2017, Saat ini Pendaftaran Volunteer World Superbike Championship (WSBK) 2023 Pertamina Mandalika International Circuit kembali dibuka.
Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.
Banyaknya jobseeker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Untuk itu kami menyadari bahwa kalian menginginkan referensi lain dari informasi lowongan pekerjaan. Lokerbumn saat ini juga mengumpulkan informasi lowongan pekerjaan dari perusahaan Swasta maupun Instansi Pemerintahan sebagai salah satu opsi pilihan.
Pendaftaran Volunteer World Superbike Championship (WSBK) 2023 Pertamina Mandalika International Circuit
Indonesia akan menjadi tuan rumah event World Superbike Championship atau WSBK pada 3 -5 Maret 2023. Event ini akan diselenggarakan di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat.
Posisi Volunteer WSBK 2023:
-
-
Crowd Control
-
Security Event (Steward)
-
Waste Management
-
Cleaning Service
-
Administration
-
Media Centre
-
Art Director
-
Graphic Designer
-
Medical
-
Logistic
-
Race Secretary
-
Government Relation
-
Hospitality
-
Ticketing
-
Help Desk
-
Commercial
-
Youtuber
-
Videographer
-
Camera Person
-
Syarat dan Ketentuan:
- Perempuan atau Laki-laki berusia minimal 18 tahun
- Memiliki smartphone dengan aplikasi email dan WhatsApp
- Memiliki kemampuan komunikasi dan kerjasama tim yang baik
- Bersedia mengikuti program pelatihan sebelum masa penugasan dan rangkaian lainnya
- Wajib memiliki rekening bank aktif
- Memiliki sertifikat vaksin minimal dosis kedua
- Hanya untuk warga lombok dan diutamakan berdomisili di Lombok Tengah
Tata Cara Melamar:
Pendaftaran akan dibuka mulai tanggal 6 Februari 2023. Ayo, daftar sekarang dan rasakan menjadi bagian dari event WSBK 2023!
- Pendaftaran hanya secara Offline, mulai 6 Februari 2023 di Garasi 4&5 Pertamina Mandalika International Circuit
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan lowongan kerja, karena pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now