Karir dan Info
Beranda LOKER SMA/SMK PT Panasonic Manufacturing Indonesia

PT Panasonic Manufacturing Indonesia

PT Panasonic Manufacturing Indonesia (Sebelumnya dikenal sebagai PT National Gobel) adalah sebuah perusahaan manufaktur elektronik ternama di Indonesia yang didirikan pada tahun 1970. Kami memproduksi peralatan rumah tangga, seperti: Pompa Air, Air Conditioner, Kulkas, Mesin Cuci, Radio, dan Fan. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Panasonic Manufacturing Indonesia Terbaru. 

Panasonic Manufacturing Indonesia (PMI) adalah perusahaan patungan yang mengadopsi budaya Jepang di tempat kerja. Jika Anda menyukai tempat kerja yang terstruktur dengan peraturan yang jelas, ini adalah tempat untuk bekerja. Lingkungan kerja kami bersih dan nyaman, berkat prinsip kami, 5S (Seiri, Seisou, Seiketsu, Shitsuke), yang kami terapkan dalam rutinitas sehari-hari.

Kami menjalankan perusahaan kami dengan “filosofi air keran” yang mendorong kami untuk berkontribusi kepada masyarakat dengan memperkaya hidup mereka dan membuatnya lebih nyaman. Kami menyediakan produk listrik yang berharga dengan harga ekonomis yang tersedia dengan upaya terus menerus dan tanpa henti. Misi kami adalah untuk melayani semua pelanggan kami dengan menyediakan FUKUHIN (Produk Sejahtera).

Lowongan Kerja PT Panasonic Manufacturing Indonesia Terbaru

Saat ini PT Panasonic Manufacturing Indonesia memberikan kesempatan lowongan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


Water Quality Analyst

Persyaratan :

  • SMK Jurusan Analisis Kimia
  • Familiar dengan ISO 17025
  • Familiar dengan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan No. 23 tahun 2020
  • Mengerti Pengolahan Air Limbah (Waste Water Treatment)
  • Dapat bekerja dengan tim
  • Terbuka dengan tantangan baru

Tanggung Jawab :

  • Menerapkan sistem manajemen lab sesuai ISO 17025 dengan baik
  • Melakukan analisa harian limbah B3 (pH, TSS, COD, BOD, dll)
  • Mengontrol pemakaian bahan kimia
  • Memastikan jamninan mutu sampel yang diuji

Baca Juga Lowongan Kerja lulusan S1 lainnya


Tata Cara melamar:

Bagi yang berminat dan sesuai dengan kualifikasi diatas silahkan kirimkan berkas lamaran melalui :

ml_pmi_ga_recruitment@id.panasonic.com

Subjek : PMI_Analisis Kimia

  • Silahkan daftar sebelum 15 Januari 2024
  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now
Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!