BerandaLOKER SMA/SMKPT Torabika Eka Semesta (Mayora Group) 

Lowongan Kerja

PT Torabika Eka Semesta (Mayora Group) 

PT Torabika Eka Semesta (Mayora Group) adalah sebuah perusahaan yang berada di bawah naungan Mayora Group memfokuskan diri pada bidang pengolahan kopi dengan memiliki produk seperti: Torabika 3 in One, Torabika Susu, Torabika Capuccino, Torabika Gilus Mix dan masih banyak lagi. Lowongan Kerja PT Torabika Eka Semesta (Mayora Group). 

PT Mayora Indah Tbk (Perseroan) berdiri pada tahun 1977 dengan pabrik pertama berlokasi di Tangerang dengan target market wilayah Jakarta dan sekitarnya. Setelah sanggup memenuhi pasar Indonesia, Perseroan melakukan Penawaran Umum Perdana dan menjadi perusahaan publik pada tahun 1990 dengan target market; konsumen Asean. Kemudian melebarkan sayapnya ke negara negara di Asia. Dan saat ini produk Perseroan telah tersebar di 5 benua di dunia.

Bisnis ini berkembang dan Grup Mayora kemudian secara resmi didirikan pada tahun 1977 dan sejak itu telah berkembang menjadi perusahaan global yang diakui dalam industri Fast Moving Consumer Goods

Lowongan Kerja PT Torabika Eka Semesta (Mayora Group) 

Saat ini PT Torabika Eka Semesta memberikan kesempatan lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


1. OPERATOR PRODUKSI (CONTRACT)

Deskripsi Pekerjaan :

  • Posisi ini bertugas dalam memastikan pencatatan laporan kerja harian dengan benar dan berkualitas serta dalam mengoperasikan  mesin produksi agar menghasilkan target sesaui kualitas dan kuantitas yang ditetapkan

Kualifikasi Utama :

  • Minimal pendidikan SMA sederajat
  • Terbuka untuk lulusan baru atau memiliki pengalaman dalam bidang proses kopi minimal 1 tahun lebih disukai
  • Mampu berkoordinasi dengan baik dan bekerja tim
  • Mampu mengoperasikan dan merawat mesin produksi
  • Memiliki inisiatif, kreatifitas, dan semangat improvement
  • Sudah memiliki sertifikat vaksin Covid 19 (minimal dosis 2)
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Bersedia mengikuti undangan interview secara onsite
  • Bersedia ditempaktan di Bandar Lampung

2. OPERATOR FORKLIFT (CONTRACT)

Deskripsi Pekerjaan :

  • Posisi ini bertugas dalam memberikan laporan pengecekan dan perawatan forklift kepada atasan, serta memastikan pengangkutan barang dan pengeluaran barang dari Gudang dan produksi sesuai dengan aturan yang berlaku

Kualifikasi :

  • Minimal pendidikan SMA sederajat
  • Memiliki SIO Forklift (diutamakan)
  • Mampu mengoperasikan forklift dengan baik dan benar
  • Mampu merawat dan melakukan perbiakan
  • Mampu bekerja secara team dan individu
  • Sudah memiliki sertifikat vaksin Covid 19 (minimal dosis 2)
    Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Bersedia mengikuti undangan interview secara onsite
  • Bersedia ditempatkan di Bandar Lampung

3. STOCK KEEPER (CONTRACT)

Deskripsi Pekerjaan :

  • Posisi ini bertugas dalam melakukan perhitungan terhadap barang masuk dan keluar, melakukan stock opname harian, serta menempatkan dan mengatur tata letak barang yang masuk ke gudang sesuai dengan tanggal masuk

Kualifikasi :

  • Minimal pendidikan SMA sederajat
  • Terbuka untuk lulusan baru dan berpengalaman
  • Teliti mengecek barang dan menghitung barang
  • Dapat mengoperasikan Komputer, minimal Microsoft Office
  • Mampu mengatur barang
  • Memahami FIFO, FEFO, Stock Opname
  • Sudah memiliki sertifikat vaksin Covid 19 (minimal dosis 2)
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Bersedia mengikuti undangan interview secara onsite
  • Bersedia ditempatkan di Bandar Lampung

4. ANALYST STAFF

Deskripsi Pekerjaan :

  • Posisi ini bertugas dalam menjalankan sistem pengendalian mutu, memastikan kondisi alat laboratorium terkalibrasi serta menjalankan proses assesment kopi dengan baik

Kualifikasi :

  • Minimal pendidikan S1 Agronomi, Analis Kimia, Ilmu Teknologi Pangan, Kimia, Teknik Industri, Teknik Pangan, Teknologi Hasil Pertanian
  • Terbuka untuk berpengalaman minimal 2 tahun analisa biji kopi
  • Mampu melakukan analisa dan melakukan pengukuran tingkat defect produk
  • Mengetahui aspek kualitas & metode sampling
  • Sudah memiliki sertifikat vaksin Covid 19 (minimal dosis 2)
    Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Bersedia mengikuti undangan interview secara onsite
  • Bersedia ditempatkan di Bandar Lampung

5. QC INCOMING (CONTRACT)

Deskripsi Pekerjaan :

  • Posisi ini bertugas dalam melaksanakan sampling & analisa kualitatif Raw Material, melakukan sampling & analisa Packaging Material, serta melakukan inspeksi kendaraan muat

Kualifikasi :

  • Minimal pendidikan SMA Sederajat
  • Terbuka untuk lulusan baru
  • Mampu melakukan pemeriksaan terhadap barang yang masuk
  • Memahami aspek kualitas biji kopi
  • Mampu bekerja secara team dan individu
  • Sudah memiliki sertifikat vaksin covid 19 (minimal dosis 2)
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Bersedia mengikuti undangan interview secara onsite
  • Bersedia ditempatkan di Bandar Lampung

6. QC LAB (CONTRACT)

Deskripsi Pekerjaan :

  • Posisi ini bertugas dalam melakukan proses analisa trace kopi, menyiapkan retaind sample serta menjaga konsisten assesment secara berkala dalam waktu yang ditentukan

Kualifikasi :

  • Minimal pendidikan D3 Agronomi, Ilmu Teknologi Pangan, Kimia, Teknik Pangan, Teknologi Hasil Pertanian
  • Terbuka untuk lulusan baru
  • Memahami aspek kualitas biji kopi
  • Mampu bekerja secara team dan individu
  • Sudah memiliki sertifikat vaksin covid 19 (minimal dosis 2)
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Bersedia mengikuti undangan interview secara onsite
  • Bersedia ditempatkan di Bandar Lampung

7. TECHNICIAN (CONTRACT)

Deskripsi pekerjaan :

  • Posisi ini bertugas dalam melaksanakan preventive maintenance mesin-mesin produksi secara berkala serta maintenance panel mesin dan panel suplai energi listrik secara berkala

Kualifikasi :

  • Minimal pendidikan SMK jurusan Teknik Listrik, Teknik Mesin
  • Berpengalaman minimal 1-2 tahun
  • Memahami konsep dasar dan rangkaian listrik pada mesin industri
  • Mampu melakukan instalasi listrik
  • Mampu melakukan perbaikan dan perawatan mesin produksi
  • Sudah memiliki sertifikat vaksin covid 19 (minimal dosis 2)
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Bersedia mengikuti undangan interview secara onsite
  • Bersedia ditempatkan di Bandar Lampung

8. QC FIELD (CONTRACT)

Deskripsi Pekerjaan :

  • Posisi ini bertugas dalam melakukan pengambilan sampel serta melakukan cek kualitas produk antara lain kualitas kemasan, jahitan, serta kesesuaian produk & kemasan

Kualifikasi :

  • Minimal pendidikan D3 Teknik Pangan, Teknologi Hasil Pertanian, Teknik Pertanian
  • Terbuka untuk lulusan baru
  • Mampu melakukan pemeriksanaan di line produksi
  • Memahami aspek kualitas
  • Mampu bekerja secara team dan individu
  • Sudah memiliki sertifikat vaksin covid 19 (minimal dosis 2)
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Bersedia mengikuti undangan interview secara onsite
  • Bersedia ditempatkan di Bandar Lampung

Baca Juga Lowongan Kerja Lulusan SMA/SMK Lainnya


Tata Cara Melamar:

Jika Anda berminat dan memenuhi kualifikasi diatas silahkan kirimkan CV Anda ke :

PT TORABIKA EKA SEMESTA
Jl Ir. Sutami No. 8-10, Kelurahan Campang Jaya, Sukabumi – Bandar Lampung

Khusus Posisi Analyst Staff ke :
E-mail : jecisakri@mayora.co.id
Subjek : ANALYST_DOMISILI_JURUSAN (Size max 1.5 MB)

  • Pendaftaran paling lambat 24 Januari 2024
  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

PERHATIAN! melamar pekerjaan di lokerbumn.com tidak dipungut biaya apapun

Agar tidak ketinggalan info loker setiap hari, gabung channel telegram lokerbumn.com

Terbaru

error: Content is protected !!