Lowongan Kerja Staf Administrasi BPOM
Lowongan Kerja Staf Administrasi BPOM Terbaru 2021. Badan Pengawas Obat dan Makanan (Badan POM) merupakan sebuah lembaga di Pemerintahan Indonesia dan bertugas mengawasi peredaran obat-obatan dan makanan di Indonesia. Balai Pengawas Obat dan Makanan(BPOM) di Kupang yang merupakan salah satu UPT (Unit Pelaksana Teknis) dari Badan POM yang memiliki tugas melaksanakan kebijakan teknis operasional di bidang pengawasan Obat dan Makanan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan dengan wilayah kerjanya.
Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.
Banyaknya jobseker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Untuk itu kami menyadari bahwa kalian menginginkan referensi lain dari informasi lowongan pekerjaan. Lokerbumn saat ini juga mengumpulkan informasi lowongan pekerjaan dari perusahaan Swasta maupun Instansi Pemerintahan sebagai salah satu opsi pilihan.
Lowongan Kerja Balai POM Mamuju TA 2022
Staf Administrasi (Desain Grafis)
- Formasi yang dibutuhkan 1 (satu) orang
Kualifikasi Khusus :
- Laki-laki
- Usia 22 – 30 tahun
- Pendidikan minimal D3/S1 Desain Grafis/S1 Komputer
- Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun sesuai bidangnya
- Memahami Administrasi perkantoran
- Mampu dan Menguasai Microsoft Office
- Mampu dan menguasai Adobe Premiere, After Effect, Adobe Illustrator, Adobe Photoshop, Videografi
- Mampu menyusun berkas kelengkapan dokumen pekerjaan
Kualifikasi Umum :
- Warga Negara Indonesia yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
- Berkelakuan baik, sehat jasmani dan rohani
- Tidak akan menuntut untuk diangkat menjadi PNS/ASN
- Mampu bekerjasama dengan Tim
- Berintegritas, disiplin, pekerja keras, jujur dan teliti
- Indek Prestasi Kamulatif (IPK) untuk Perguruan Tinggi Negeri minimal 2,75 dan
- Perguruan Tinggi Swasta minimal 3.00
Persyaratan :
- Surat Lamaran, ditujukan kepada Balai POM Mamuju
- Pas Photo berwarna 4×6 (2 lembar)
- Daftar Riwayat Hidup (Curriculum Vitae/CV)
- Scan/Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP)
- Scan/Fotocopy Ijazah dan Tanskip Nilai
- Scan/Fotocopy Surat Keterangan pengalaman kerja
- Scan/Fotocopy NPWP
- Scan/Fotocopy BPJS Kesehatan
- Alamat Email dan nomor HP yang bisa dihubungi
Baca juga Lowongan Kerja Non CPNS Lainnya
Jika berminat dan ingin mendaftar, silakan kirimkan berkas lamaran lengkap melalui email ke:
Email : pengadaan.pramubakti@gmail.com
Periode pendaftaran 28 – 30 Desember 2021
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now