PT Nusantara Ekspres Kilat (SPX Express)
PT Nusantara Ekspres Kilat (SPX Express) adalah jasa pengiriman barang khusus untuk pengguna Shopee. SPX Express mempunyai lima jenis layanan, yakni SPX Standard, SPX Sameday, SPX Instant, SPX Hemat, dan SPX Ambil di Tempat. PT Nusantara Ekpres Kilat bergerak dalam bidang Logistik dan E-Commerce. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Nusantara Ekspres Kilat (SPX Express).
SPX Express Point dan Agen SPX Express adalah tipe layanan pengiriman Ambil Sendiri, di mana Pembeli dapat mengambil paket secara langsung di lokasi SPX Express Point dan Agen SPX Express.
Perbedaannya adalah SPX Express Point dikelola langsung oleh Tim SPX Express, sedangkan Agen SPX Express dikelola oleh Penjual/Pembeli terpilih yang telah terdaftar menjadi Agen SPX Express.
Lowongan Kerja PT Nusantara Ekspres Kilat (SPX Express)
Saat ini PT Nusantara Ekspres Kilat (SPX Express) memberikan kesempatan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
Account Executive – SPX Express (Yogyakarta)
Job Description :
- Maintain up to 330 sellers
- Analyze & monitor sellers’ operational performance
- Record and escalate issues of system & operations
- Conduct seller visit, with ability to do upselling –
- Execute ways to help grow SPX sellers’ orders
- Able to support seller needs during SBD and Campaigns (connecting necessary information for SPX operation needs)
Requirement :
- Bachelor’s degree, with 1 year/more experience in managing clients
- Outstanding communication skills in Bahasa Indonesia
- Fast learner, able to work under pressure in a fast paced company
- Highly organized & dependable
- High attention to details
- Proficient in Microsoft Office (word, excel, power point)
Tata Cara Melamar:
Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja diatas silahkan daftar secara online melalui link dibawah ini :
- Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now