PAKO Group

Pako Group adalah merupakan perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang manufaktur velg kendaraan bermotor, baik roda empat dan juga roda dua. PAKO Group adalah anak perusahaan dari PT. Astra Otoparts Tbk dan juga perusahaan afiliasi Grup Triputra Group. Lowongan Kerja PAKO Group.
Sampai saat ini berhasil memasok untuk Original Equipment for Manufacturer (OEM) di Indonesia dan juga pasar ekspor, serta juga memiliki produk After Market yakni Fortis dan Avantech.
Lowongan Kerja PAKO Group
Saat ini Pako Group memberikan kesempatan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
Pako Manufacturing Development Program
- PMDP is a program that designed to develop future leaders in the organization. You will have the opportunity to work on challenging projects and gain experience across various aspects.
Why Should You Join PMDP :
- Comprehensive Training and Development
- Accelerated Career Growth
- Skill and Knowledge Enhancement
- Financial and Other Benefits
Qualification :
- Bachelor’s degree in accounting/finance or metallurgical engineering
- Strong academic record
- Excellent communication and interpersonal skills
- Ability to work independently and as part of a team
- Strong problem-solving and analytical skills
- Willing to be placed in Karawang Area
Tata Cara Melamar:
Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja Pako Group silahkan lengkapi form pendaftaran melalui link dibawah ini :
- Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now