Karir dan Info
Beranda BUMN PT Pegadaian (Persero)

PT Pegadaian (Persero)

PT Pegadaian (Persero) adalah BUMN atau Badan Usaha Milik Negara yang bergerak pada tiga lini bisnis, yakni pembiayaan, emas dan aneka jasa. Pegadaian memiliki sejarah yang dimulai saat VOC mendirikan Bank Van Leening sebagai lembaga keuangan yang memberikan kredit dengan sistem gadai pada tahun 1746. Dan pasa masa pemerinthan inggris mengambil alih dan membubarkan Bank Van Leening, masyarakat di beri keleluasaan mendirikan usaha pergadaian. dan seiring berjalannya waktu sampai saat ini menjadi PT Pegadaian (Persero). Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Pegadaian (Persero).

Visi: Menjadi The Most Valuable Financial Company di Indonesia dan Sebagai Agen Inklusi Keuangan Pilihan Utama Masyarakat

Misi:

  • Memberikan manfaat dan keuntungan optimal bagi seluruh stakeholder dengan mengembangkan  bisnis inti
  • Memperluas jangkauan layanan UMKM melalui sinergi Ultra Mikro untuk meningkatkan proposisi nilai ke nasabah dan stakeholder
  • Memberikan service excellence dengan fokus nasabah melalui:
    • Bisnis proses yang lebih sederhana dan digital
    • Teknologi informasi yang handal dan mutakhir
    • Praktek manajemen risiko yang kokoh
    • SDM yang profesional berbudaya kinerja baik

Lowongan Kerja PT Pegadaian (Persero)

Saat ini PT Pegadaian (Persero) memberikan kesempatan lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


Officer Data Scientist

Deskripsi Pekerjaan :

  • Bertanggung jawab dalam mendesain data pipeline dan modeling
  • Development pipeline permodelan data
  • Memvalidasi dan memastikan kualitas dari pipeline dan permodelan data
  • Membuat dan mempresentasikan laporan hasil pengembangan pipeline dan permodelan data kepada stakeholder data.
  • Memberikan ide atau solusi untuk improvement performance data system

Kualifikasi Minimum :

  • Pendidikan minimal S1 dari Jurusan TI atau program studi lainnya yang sederajat
  • Memiliki pengalaman bekerja minimal 3 (tiga) tahun pada posisi yang sama di level officer atau senior staff
  • Menguasai framework CRISP – DM (Cross Industry Standard Process for Data Mining) dan analisa data yang berbasis algoritma statistik menggunakan teknologi machine learning serta implementasinya dari sisi bisnis
  • Menguasai bahasa pemrograman Python dan SQL Query
  • Menguasai teknologi Big data seperti Cloudera dan tool seperti Google cloud untuk implementasi pipeline dan permodelan data
  • Memiliki kemampuan presentasi yang baik, eksploratif dan agile
  • Update dengan perkembangan teknologi terbaru di bidang data management system/aplikasi

Simak Juga Lowongan Kerja BUMN Lainnya


Tata Cara Melamar:

Apabila kalian berminat dan sesuai dengan persyaratan diatas, silahkan daftarkan diri secara online melalui link berikut :

DAFTAR

Batas akhir submit CV untuk apply pekerjaan paling lambat tanggal 16 Juni 2023
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now
Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!