Karir dan Info
Beranda LOKER SMA/SMK PT Motasa Indonesia

PT Motasa Indonesia

PT Motasa Indonesia adalah produsen olahan rempah terbesar di Asia Tenggara. berdiri sejak tahun 2008, dimulai dengan fokus pada proses pengolahan lada. Dengan berjalannya waktu PT Motasa Indonesia juga telah meproduksi ketumbar bubuk, kunyit bubuk, dan bumbu masak. Produk kami diproses secara higienis dan dengan menggunakan teknologi modern berstandar Internasional. Produk-produk kami adalah Merica Putih, Merica Hitam, Merica Putih Bubuk, Merica Hitam Bubuk, Kunyit Bubuk, Ketumbar Bubuk dan bumbu masakan. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Motasa Indonesia.

Seluruh produk PT Motasa Indonesia telah terdaftar di BPOM dan mendapatkan sertifikasi halal dari MUI. Produk kami, LADAKU, telah diekspor ke tujuh negara, yaitu Singapura, Malaysia, Brunei Darussalam, Hongkong, Taiwan, Macau, Belanda dan Saudi Arabia.

Visi: Menjadi perusahaan pengolahan rempah terbesar di Indonesia dan mampu bersaing di pasar internasional.
Misi: Melakukan penjualan ke seluruh bagian pasar, baik pasar tradisional, pasar modern, HORECA dan Internasional (eksport).

Lowongan Kerja PT Motasa Indonesia

Saat ini PT Motasa Indonesia memberikan kesempatan lowongan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


1. Security 1

Kualifikasi:

  • Usia 25 – 40 Tahun
  • Pendidikan SMA/ SMK
  • Memiliki pengalaman kurang lebih 2-3 tahun
  • Memiliki Sertifikat Gada Pratama
  • Mampu mengoperasikan komputer
  • Bersedia penempatan Mojokerto.

2. OPERATOR PRODUKSI (OP.04.21)

Kualifikasi :

  • Usia maksimal 25 tahun;
  • Pendidikan terakhir SMA (IPA)/ SMK semua jurusan
  • Fresh Graduate/ Pengalaman kerja minimal 1 tahun di bidang industri makanan atau minuman;
  • Menguasai Ms. Office (Word, Excel, dan Power Point);
  • Bersedia ditempatkan di Mojokerto

3. SUPERVISOR PRODUKSI

Kriteria :

  • Usia maksimal 29 tahun;
  • Pendidikan S1 Teknologi Pangan/Teknik Elektro/Teknik Mesin/Teknik Kimia, IPK minimal 3.00.
  • Memiliki Pengalaman minimal 2 tahun di posisi yang sama.
  • Pengalaman di Perusahaan FMCG/Food Industry lebih diutamakan.
  • Memiliki Kemampuan Leadership yang Baik
  • Sanggup berkomunikasi dengan Baik
  • Mempunyai Pengalaman terkait Proses Grinding, Heating, Strerilisasi dan Steam
  • Menguasai Ms. Office (Word, Excel, dan Power Point).
  • Memahami ISO 22000, HCCP, dan dasar-dasar K3.
  • Bersedia ditempatkan di Mojokerto.

4. Video Editor

Persyaratan :

  • Usia 25-35 tahun;
  • Pendidikan minimal D3/S1 Desain Visual / Desain Grafis / Multimedia;
  • Pengalaman minimal 1 tahun sebagai Video Editor (di Media TV, lebih disukai);
  • Mengusai software video editing dan motion graphic;
  • Penempatan Waru – Sidoarjo.

Baca Juga Lowongan Kerja Lulusan SMA/SMK Lainnya


Tata Cara Melamar:

Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi dapat mendaftarkan diri secara online melalui link berikut :

DAFTAR

Hanya kandidat yang sesuai dengan kualifikasi yang akan mengikuti proses selanjutnya
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now
Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!