Lowongan Kerja PT Electronic City Indonesia Tbk
Lowongan Kerja PT Electronic City Indonesia Tbk. PT Electronic City Indonesia Tbk. (“Electronic City”) merupakan salah satu dari pelopor perusahaan ritel produk elektronik modern di Indonesia. Berdiri sejak tahun 2001 dan membuka toko standalone sekaligus toko pertama (flagship store) di Sudirman Central Business District (SCBD). Electronic City memperluas jaringan toko di luar Jabodetabek dengan membuka toko pertama di Denpasar di tahun 2004 dan di Sumatera yang terletak di Medan, Sumatera Utara di tahun 2007.
Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.
Banyaknya jobseker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Untuk itu kami menyadari bahwa kalian menginginkan referensi lain dari informasi lowongan pekerjaan. Lokerbumn saat ini juga mengumpulkan informasi lowongan pekerjaan dari perusahaan Swasta maupun Instansi Pemerintahan sebagai salah satu opsi pilihan.
Lowongan Kerja PT Electronic City Indonesia Tbk
Cashier
- Penempatan Tangerang Area
Deskripsi Pekerjaan :
- Melayani transaksi pembayaran dan memberi informasi mengenai produk kepada customer
Kualifikasi :
- Wanita, Usia maksiamal 30 tahun
- Minimal pendidikan SMA/ SMK/ Sederajat
- Berpenampilan menarik dan proposional
- Mampu mengoprasikan komputer (Ms. Office)
- Diutamakan bisa mengoprasikan mesin EDC
Note : jangan lupa cantumkan foto terbaru
Baca Juga Lowongan Kerja lulusan SMK lainnya
Bagi yang memiliki kualifikasi diatas dan ingin melamar pekerjaan di Electronic City silahkan daftarkan diri melalui link berikut ini:
Pendaftaran paling lambat 28 februari 2021
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now