PT Adaro Energy Indonesia Tbk
PT Adaro Energy Indonesia Tbk adalah sebuah perusahaan pertambangan batu bara yang berkantor pusat di Jakarta. Sejarah Adaro Dimulai dengan guncangan minyak global pada tahun 1970-an. Hal tersebut menyebabkan Pemerintah Indonesia merevisi kebijakan energinya, yang hingga saat itu difokuskan pada minyak dan gas, dengan memasukkan batubara sebagai bahan bakar untuk penggunaan dalam negeri. Berikut ini Lowongan Kerja PT Adaro Energy Indonesia Tbk.
Perusahaan Pemerintah Spanyol, Enadimsa, memasang tawaran untuk Blok 8 di wilayah Tanjung, Kalimantan Selatan, karena batubara diketahui keberadaannya di daerah tersebut dari singkapan yang telah dipetakan oleh ahli-ahli geologi Belanda pada tahun 1930an dan dari perpotongan pada sumur minyak yang telah dibor oleh Pertamina pada tahun 1960an.
Tidak ada perusahaan lain yang memasang tawaran untuk blok tersebut, karena pada waktu itu lokasi tersebut dianggap terlalu jauh di pedalaman dan memiliki kualitas batubara yang rendah.
Dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang diselenggarakan pada tanggal 9 Februari 2022, para pemegang saham menyetujui perubahan nama perseroan menjadi PT Adaro Energy Indonesia Tbk yang sebelumnya merupakan PT Adaro Energy Tbk. Perubahan ini menandakan status perusahaan sebagai perusahaan nasional dan menunjukkan komitmen PT Adaro Energy Indonesia Tbk untuk berkontribusi lebih jauh ke Indonesia.
Lowongan Kerja PT Adaro Energy Indonesia Tbk
Saat ini PT Adaro Energy Indonesia Tbk memberikan kesempatan lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
Secretary
Responsible to conduct secretarial, administrative document controlling, and travel services in Jakarta Office to ensure company’s operations run smoothly.
- Arrange Boad of Directors internal & external meetings and ensure that minutes of meeting are taken and circulated to the related parties
- Control incoming and outgoing document such as letter in TPI Jakarta Office to ensure Company document are well maintained
- Assist the circulation of Board of Directors signatories on documents to support Company operational activities
- Establish and maintain document tagging, numbering and labeling procedures to ensure all documents are in order and available
- Coordinate with other departments regarding company documents to ensure that all documents are well updated with its latest version and to keep track of document revisions
- Coordinate with other departments regarding company documents to ensure that all documents are well updated with its latest version and to keep track of document revisions
- Perform general administrative duties such as input data Request For Approval Form (RFA) to system AX 2012 to support the company’s daily operations
- Coordinate business travel arrangements for BOD and Jakarta Office employees to ensure all business travel are done according to the prevailing policies and are done in timely manner
- Implement the safety rules and procedures in accordance with the quality management in the Company in order to ensure the safety and smooth of Power Plant operation
Requirement :
- Minimum Diploma 3 majoring in Secretary or Business Administration
- Minimum of 2 years of experience in secretarial or office administration (Fresh Graduate are welcome to apply)
- Required Competencies : Secretarial, Document Management and Office Administration
- Good command in English both oral and written
- Good communication skills
Tata Cara Melamar:
Jika anda berminat dan memenuhi kriteria dari PT Adaro Energy Tbk silahkan daftarkan diri anda melalui link :
Pendaftaran berakhir sampai : 10 Februari 2022
- Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
- Hanya kandidat yang sesuai dengan kualifikasi yang akan mengikuti proses selanjutnya
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now