Karir dan Info
Beranda LOKER SMA/SMK LPPOM Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI)

LPPOM Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI)

LPPOM Majelis Ulama Indonesia LPPOM MUI merupakan lembaga yang didirikan oleh Majelis Ulama Indonesia untuk menjalankan tugas MUI dalam menjaga ketentranaman umat melalui mengkonsumsi makanan, obat dan kosmetika yang jelas kehalalannya. Pembentukan LPPOM MUI didasarkan atas mandat dari Pemerintah/negara agar Majelis Ulama Indonesia (MUI) berperan aktif dalam meredakan kasus lemak babi di Indonesia pada tahun 1988. LPPOM MUI didirikan pada tanggal 6 Januari 1989 untuk melakukan pemeriksaan dan sertifikasi halal. Lowongan Kerja LPPOM Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI)

Untuk memperkuat posisi LPPOM MUI menjalankan fungsi sertifikasi halal, maka pada tahun 1996 ditandatangani Nota Kesepakatan Kerjasama antara Departemen Agama, Departemen Kesehatan dan MUI.

Visi: Sebagai perintis sertifikasi halal di Indonesia, LPPOM MUI berkehendak untuk mempertahankan posisinya sebagai lembaga penjamin halal terdepan yang menjadi mitra utama industri halal nasional dan internasional.

Lowongan Kerja LPPOM Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI)

Saat ini LPPOM Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI) memberikan kesempatan lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:


1. Helpdesk & Support Application Officer

Tanggung Jawab :

  • Mengelola Helpdesk TI khususnya system support
  • Mengelola publikasi kebijakan dan prosedur layanan TI
  • Melakukan diseminasi penggunaan aplikasi yang dikelola ICT
  • Mengelola helpdesk system IT
  • Melakukan solving aplikasi Layer
  • Mengelola database user untuk penggunaan aplikasi
  • Melakukan dokumentasi layanan IT

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal SMK
  • Jurusan Ilmu Komputer/Teknologi Informasi
  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pengalaman kerja minimal 2 tahun dalam bidang pemrograman/rekayasa Perangkat Lunak
  • Menguasai bahasa pemrograman/dasar-dasar pemrograman, diutamakan terbiasa menggunakan framework laravel dan codeigniter
  • Memiliki kemampuan Native PHP, menguasai teknik aplikasi
  • Memiliki kemampuan My SQL, SQL, dll
  • Terbiasa melakukan remote solving
  • Terbiasa melakukan pencatatan inventory
  • Memiliki kemampuan administrasi dan membuat laporan yang baik
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi yang sangat baik (lisan maupun tulisan)

2. Developer Officer

Tanggung Jawab :

  • Menghasilkan kode efisiensi berdasarkan spesifikasi
  • Melakukan riset dan pengembangan teknologi terkini
  • Menerjemahkan persyaratan user ke dalam arsitektur system
  • Melakukan pemeliharaan aplikasi

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal SMK
  • Jurusan Ilmu Komputer
  • Usia maksimal 35 tahun
  • Memiliki pengalaman kerja 2 tahun dibidang pemrograman
  • Menguasai dasar-dasar programming, algoritma dan struktur data
  • Memiliki kemampuan analitis yang baik, berpikir logis yang baik dan mampu memcahkan masalah dengan cepat dan mandiri
  • Memiliki kemampuan MySQL, SQL, Server, PHP, Phyton, reporting system, manajemen database, larver, mobile, golang
  • Komunikatif dan mampu bekerja dalam tim
  • Kreatif, inovatif, dan mampu bekerja di lingkungan kerja yang dinamik
  • Disiplin, jujur, bertanggung jawab, dan pekerja keras

Baca Juga Lowongan Kerja Lulusan SMA/SMK


Tata Cara Melamar:

Apabila sesuai dengan kualifikasi dan berminat untuk melamar silahkan daftar dengan mengunjungi website resmi melalui link dibawah ini :

KLIK DISINI

Paling lambat 15 November 2021

  • Hanya kandidat yang sesuai dengan kualifikasi yang akan mengikuti proses selanjutnya
  • Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Join now
Bagikan:

Iklan

error: Content is protected !!