Kedutaan Besar Kerajaan Thailand di Indonesia
Kedutaan Besar Kerajaan Thailand merupakan salah satu perwakilan negara dari Kerajaan Thailand di Indonesia untuk menjaga hubungan diplomatik, beralamat di The Bellagio Mall, JI. DR Ide Anak Agung Gde Agung, Jl. Mega Kuningan Barat Kav. 3, RT.1/RW.2, Kuningan, Kuningan Timur, Kecamatan Setiabudi, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12120. Lowongan Kerja Kedutaan Besar Kerajaan Thailand di Indonesia.
Republik Indonesia dan Kerajaan Thailand telah menjalin hubungan diplomatik sejak 7 Maret 1950. Tuan Sern Srikasiphan diangkat sebagai Kuasa Usaha pertama Kerajaan Thailand untuk Republik Indonesia pada tahun 1951. KBRI menyewa sebuah rumah di Jalan Diponegoro No. 23 sebagai Kantor Kedutaan Besar.
Pada tahun 1954, Pemerintah Kerajaan Thailand membeli sebuah bangunan bergaya Kolonial-Jawa di Jalan Imam Bonjol No. 74 dekat Bundaran Hotel Indonesia (H.I.) di Menteng, kawasan perumahan dan bisnis di Jakarta Pusat dan menggunakannya sebagai Tempat Tinggal Duta Besar.
Pada tahun 1956, Luang Ratanadib diangkat sebagai Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh pertama Kerajaan Thailand untuk Republik Indonesia.
Lowongan Kerja Kedutaan Besar Kerajaan Thailand di Indonesia
Saat ini Kedutaan Kedutaan Besar Kerajaan Thailand memberikan kesempatan lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
Political Analyst
- Salary : 405 USD per month
The Royal Thai Embassy is seeking an “Political Analyst” who will be assisting the official of the Embassy with the following tasks :
- Monitor trends and provide up-to-date information and academic papers on Indonesia’s political, security and foreign affairs as well as on assigned topics
- Liaise with relevant Indonesia government authorities and relevant agencies
- Assist officials in handling matters concerning the Embassy’s missions
- Perform other tasks as requested by the officials of the Embassy
Qualifications :
- Bachelor’s degree
- Advanced command of English and native speaker level of Bahasa Indonesia. Good command of Thai language will be an advantage
- Honest, service-minded and hardworking
- Able to work overtime and at weekends
A good team player - Interested candidates are requested to submit :
- A short resume with photograph
- Academic record and
- A short paper in English on Indonesia’s political situation and foreign policy direction under the new Government from the canddidate’s point of view (no longer than one A4 page)
Tata Cara Melamar:
Jika tertarik dan memenuhi persyaratan lowongan ini, Silahkan kirimkan berkas lamaran anda ke :
E-mail : rtejkt.recruitment@gmail.com
- Batas waktu pendaftaran 29 Juli 2024
- Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now