Lowongan Kerja Frontliner/Universal Banker Bank BRI
Lowongan Kerja Frontliner/Universal Banker Bank BRI – PT Bank Rakyat Indonesia (Bank BRI) perusahaan BUMN yang terbesar di Indonesia. Bank Rakyat Indonesia (BRI) didirikan di Purwokerto, Jawa Tengah oleh Raden Bei Aria Wirjaatmadja tanggal 16 Desember 1895. Bank BRI memiliki layanan perbankan sampai seluruh penjuru Indonesia dan cukup terkenal oleh masyarakat Indonesia.
Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.
Banyaknya jobseeker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Jika kalian ingin bekerja di perusahaan ini kalian harus bisa bersaing dengan jobseker lain yang mungkin lebih kompetitif dari kalian. Perbanyaklah persiapan dan ilmu pengetahuan tentang perusahaan yang ingin anda lamar, agar kalian bisa lebih mudah dalam menghadapi proses seleksi.
Lowongan Kerja Frontliner/Universal Banker Bank BRI
1. Frontliner/Universal Banker BRI
Kualifikasi :
- Lulusan D3 dengan IPK minimal 2.75 dan terakreditasi Universitas/Jurusan
- Usia maksimal 24 tahun (belum berusia 25 tahun pada saat proses seleksi)
- Diutamakan Fresh Graduate
- Belum menikah dan tidak menikah selama mengikuti pemagangan
- Memiliki communication skill yang baik dan berpenampilan menarik
- Alamat domisili KTP di Kota Bandar Lampung
- Bersedia ditempatkan di seluruhh unit Kerja BRI Kantor Cabang Teluk Betung
- Tidak terdapat hubungan keluarga inti dengan pekerja BRP dan hubungan keluarga lainnya dengan pekerja di Kantor Cabang BRI Teluk Betung, dikecualikan hubungan keluarga antara pekerja dengan orang tua yang memililki sisa masa kerja maksimal 3 tahun namun tidak dalam 1 uker supervisi
2. Frontliner/Universal Banker BRI
Kualifikasi :
- Lulusan D3 dengan IPK minimal 2.75 dan terakreditasi Universitas/Jurusan
- Usia maksimal 24 tahun (belum berusia 25 tahun pada saat proses seleksi)
- Diutamakan Fresh Graduate
- Belum menikah dan tidak menikah selama mengikuti pemagangan
- Memiliki communication skill yang baik dan berpenampilan menarik
- Alamat domisili KTP di Kabupaten Lampung Utara, Kabupaten Way Kanan dan Kabupaten Tulang Bawang Barat
- Bersedia ditempatkan di seluruhh unit Kerja BRI Kantor Cabang Kotabumi
- Tidak terdapat hubungan keluarga inti dengan pekerja BRP dan hubungan keluarga lainnya dengan pekerja di Kantor Cabang BRI Kotabumi, dikecualikan hubungan keluarga antara pekerja dengan orang tua yang memililki sisa masa kerja maksimal 3 tahun namun tidak dalam 1 uker supervisi
Berkas Lamaran :
- Surat Lamaran
- Curriculum (CV)
- Copy KTP
- Copy Kartu Keluarga
- Copy AKTA Kelahiran
- Pas Foto berwarna ukuran post card seluruh badan dan apas foto ukuran 4×6 (masing-masing 1 lembar)
- Copy Ijazah dan transkip nilai yang telah dilegalisir
- Verifikasi data mahasiswa dan ijazah dari PDDIKTI dan SIVIL
- Copy SKCK
- Copy surat keterangan Akreditasi BAN-PT
Baca Juga Lowongan Kerja BUMN Lainnya
Bagi yang berminat dan memiliki kualifikasi diatas, silahkan untuk mengirimkan berkas lamaran lengkap ke alamat :
- Bank BRI Cabang Teluk Betung
Jl Laks. Malahayati No. 78, Kangkung, Kec. Bumi Waras, Kota Bandar Lampung, Lampung – 35211 - Bank BRI Kantor Cabang Kotabumi
Jl Jend. Sudirman No. 20 Cempedak, Kec. Kotabumi, Kabupaten Lampung Utara, Lampung – 34517
Paling lambat pendaftaran 09 Agustus 2022
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran Lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now