Lowongan Kerja Bank Muamalat Indonesia Maret 2021
Lowongan Kerja Bank Muamalat Indonesia Maret 2021. PT Bank Muamalat Indonesia berdiri sejak 1 mei 1992 atau 27 syawal 1412 H dan resmi beroprasi pada 27 oktober 1994. PT Bank Muamalat Indonesia didirikan dengan pandangan dari Majelis Ulama Indonesia (MUI), Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI), dan Pengusaha muslim lainnya yang mendapat dukungan penuh dari Pemerintah Republik Indonesia.
Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.
Banyaknya jobseker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Jika kalian ingin bekerja di perusahaan ini kalian harus bisa bersaing dengan jobseker lain yang mungkin lebih kompetitif dari kalian. Perbanyaklah persiapan dan ilmu pengetahuan tentang perusahaan yang ingin anda lamar, agar kalian bisa lebih mudah dalam menghadapi proses seleksi.
Lowongan Kerja Bank Muamalat Indonesia Maret 2021
Back Office
Diskripsi Pekerjaan
- Menjalankan proses administrasi transaksi umum perbankan agar semua tercatat dan terakomodasi dengan baik dan mengelola laporan keluar masuknya transaksi dan aktivitas pada kantor cabang Manokwari
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3 dan usia maksimal 30 tahun
- Berpengalaman pada fungsi operasional perbankan
- Menguasai Komputer minimal Ms Office
- Mempunyai komunikasi yang baik dan teliti
- Diutamakan menguasai teknologi informasi
Baca Juga Lowongan Kerja D3 lainnya
Bagi yang berminat dan memiliki kualifikasi yang dibutuhkan oleh bank muamalat silahkan daftarkan diri kalian dengan mengirim CV lengkap (Ijazah Transkip Nilai berikut Foto terbaru) maksimal 2 Mb sesuai dengan poster ke email :
recruitment@bankmuamalat.co.id subjek email : Back Office-Manokwari
Paling lambat pengiriman 5 Maret 2021
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now