Badan Pertanahan Nasional (BPN)
Badan Pertanahan Nasional adalah lembaga pemerintah nonkementerian di Indonesia yang mempunyai tugas melaksanakan tugas pemerintahan di bidang Pertanahan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. BPN dahulu dikenal dengan sebutan Kantor Agraria. BPN diatur melalui Peraturan Presiden Nomor 20 Tahun 2015. Lowongan Kerja Badan Pertanahan Nasional (BPN).
Lowongan Kerja Badan Pertanahan Nasional (BPN)
Saat ini Badan Pertanahan Nasional (BPN) memberikan kesempatan lowongan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
Tenaga Ahli GIS
Deskripsi Pekerjaan :
- Digitasi peta
- Analisa spasial overlay
- Operasi query
- Manajemen data
- Layout peta
- Pengolahan data citra
- Pemanfaatan data geoportal
- Pilot drone(diutamakan)
- Survei penggunaan lahan
- Penyusunan laporan pekerjaan
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal S1 Geografi / S1 Geomatika
- Memiliki pengalaman bekerja d bidang tata ruang dan pertahanan minimal 1 tahun
- Memiliki SKA GIS Operator / Teknisi / Analis (diutamakan)
- Menguasai Software GIS (minimal AcGIS dan QGIS)
- Memiliki kemampuan pemecahan masalah data spasial dan data mining
- Sanggup bekerja dalam tekanan
- Memiliki kemauan untuk belajar
Baca Juga Lowongan Kerja Terbaru Lainnya
Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi diatas silahkan lengkapi form pendaftaran melalui link berikut :
Batas Akhir Pendaftaran 13 Agustus 2022
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now