Lowongan Kerja Direktorat Perumahan dan Permukiman Kementerian PPN/Bappenas Tahun 2021
Lowongan Kerja Direktorat Perumahan dan Permukiman Kementerian PPN/Bappenas. Direktorat Perumahan dan Permukiman mempunyai tugas melaksanakan pengoordinasian, perumusan dan pelaksanaan kebijakan, serta pemantauan, evaluasi, dan pengendalian perencanaan pembangunan nasional di bidang perumahan dan permukiman.
Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.
Banyaknya jobseker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Untuk itu kami menyadari bahwa kalian menginginkan referensi lain dari informasi lowongan pekerjaan. Lokerbumn saat ini juga mengumpulkan informasi lowongan pekerjaan dari perusahaan Swasta maupun Instansi Pemerintahan sebagai salah satu opsi pilihan.
Lowongan Kerja Direktorat Perumahan dan Permukiman Kementerian PPN/Bappenas Tahun 2021
Tenaga Ahli Muda Air Minum dan Sanitasi
Deskripsi Pekerjaan :
- Mempersiapkan data dan informasi untuk penyusunan kebijakan dan rencana nasional pengembangan Air Minum dab Sanitasi
- Mendukung proses perencanaan, monitoring dan evaluasi terkait pembanguan Air Minum dan Sanitasi dari berbagai sumber pendanaan
- Mendukung kegiatan koordinasi antara Direktorat Perumahan dan Permukiman dengan Kementrian/Lembaga dan mitra pembangunan lainnya
- Mendokumentasikan pelaksanaan koordinasi dalam rangka penyusunan kebijakan dan rencana nasional Pengembangan Air Minum dan Sanitasi
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal S1 dengan pengalaman kerja relevan minimal 1 tahun, diutamakan jurusan Teknik Lingkungan/PWK (fresh graduate dengan Tugas Akhir terkait dipersilahkan mendaftar)
- Memiliki IPK Minimal 3,00 dari skala 4,00
- Memiliki pengetahuan dan/atau pengalaman kerja terkait penyusunan program dan kegiatan
- Memiliki pengetahuan dan/atau pengalaman dalam mengolah dan menganalisa data dengan software statistik seperti STATA dan/atau SPSS menjadi nilai tambah
- Memiliki kemampuan menulis laporan serta menyusun bahan presentasi dengan baik
- Memiliki kemampuan komunikasi bahasa Inggris yang memadai
- Memiliki inisiatif, rasa ingin tahu yang tinggi , serta dapat bekerja mandiri maupun bekerjasama dalam tim
- Memiliki penampilan dan kepribadian yang menarik
Baca Juga Lowongan Kerja lulusan S1 lainnya
Bagi anda yang sesuai atau memenuhi kriteria dan ingin bergabung silahkan kirimkan softcopy CV dan foto terbaru ijazah dan salinan sertifikat TOEFL/IELTS (jika ada) ke :
perkim@bappenas.go.id
Subjek : Lamaran Tenaga Ahli Muda Air Minum dan Sanitasi
Paling lambat 25 April 2021
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now