PT Bank Mega Tbk
PT Bank Mega Tbk atau Bank Mega merupakan perusahaan jasa keuangan dan perbankan yang berbentuk perseroan terbatas. Bank Mega berbasis di Jakarta dan merupakan bagian dari CT Corp. Didirikan di Jakarta pada 1 Januari 1992. Direktur utamanya saat ini adalah Kostaman Thayib. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Bank Mega Tbk.
Di Bank Mega anda dapat melakukan transaksi perbankan lebih mudah, cepat dan nyaman dengan sistem komputerisasi dan teknologi yang canggih, sehingga jaringan online antar cabang terintegrasi dengan baik. Bagi nasabah utama, Bank Mega menyediakan Priority Banking, Mega First dengan priority facilities yang diutamakan untuk kepuasan dengan jaminan keamanan yang tinggi.
Manajemen Bank Mega pecaya bahwa keberhasilan organisasi sangat bergantung kepada seberapa kuat seluruh jajarannya mempedomani Visi, Misi dan Nilai-nilai ideal yang tumbuh dari dalam organisasinya. Nilai-nilai yang telah terbukti berkali-kali menopang kinerja dan mempersembahkan karya yang dapat dinikmati bersama oleh para stakeholdernya.
Lowongan Kerja PT Bank Mega Tbk
Saat ini PT Bank Mega Tbk memberikan kesempatan lowongan kerja untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
1. Mega Management Development Program
Kualifikasi :
- Minimum lulusan S1
- Memiliki kemampuan analisa, solusi masalah, dan kemampuan berkomunikasi
- Memiliki ketertarikan pada bisnis dan operasional perbankan
- Memiiki ketertarikan pada program aplikasi digital, data analisis, atau digital marketing
- Tertarik untuk bergabung dalam program edukasi MMDP di Jakarta selama 1 tahun dan menjalani “Ikatan Dinas” setelah menyelesaikan program
2. Financial Planning and Analysis Specialist
Deskripsi Pekerjaan :
- Menyusun PnL bisnis , PnL by account, variance and explanation
- Membuat analisa atas laporan keuangan bisnis : revenue and cost variance analysis
- Menyusun laporan LBU
- Melakukan perhitungan profit sharing
- Melakukan rekonsiliasi laporan keuangan dengan team Finance
- Membuat laporan PnL by region
- Menyusun forecast PnL akhir mulai
- Mensupport dalam penyusunan management report: presentasi direktorat dan untuk management presentation
- Melakukan koordinasi dengan unit kerja lain dalam penyusunan PnL: collection, operation, IT, repprting, dll.
- Menyusun laporan quarterly ke pihak regulator
- Memastikan perhitungan dan proses pembayaran insentif sales secara tepat dan sesuai dengan periode yang ditetapkan dan prosedur yang berlaku.
- Bertanggung jawab dalam melakukan proses analisa biaya untuk memastikan efisiensi biaya akuisisi sesuai dengan budget yang sudah ditetapkan.
- Mengkoordinir seluruh aktivitas sales seperti penyediaan formulir/aplikasi kartu, booth, banner, flyer, pengajuan ice checking dan sales code, dll.
- Menjalin komunikasi dengan pihak ketiga (agency) berkaitan dengan pembayaran gaji, insentif dan management fee.
- Melakukan tracking dan monitoring biaya overhead baik direct maupun indirect.
- Membuat planning, forecasting, tracking biaya overhead
- Melakukan tracking dan analisa biaya yang muncul dari principal: visa & mastercard charge, baik monthly maupun quarterly
- Memastikan biaya sewa untuk mesin EDC acquiring telah optimal sesuai dengan kebutuhan bisnis acquiring
- Melakukan tracking dan analisa biaya interchange expense yang muncul atas aktivitas bisnis acquiring: visa & mastercard charge, baik monthly maupun quarterly
- Memberikan data costing ke team bisnis acquiring sebagai bahan untuk penentuan floor pricing
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal S1 semua jurusan
- Minimum 5 tahun di perbankan dengan minimal 2 tahun di bidang yang sama
- Good analytical and planning skills
3. Cyber Security Specialist
Deskripsi Pekerjaan :
- Melakukan kajian risiko terhadap produk/aktivitas/pengembangan sistem/produk/layanan terkait IT dari sisi risiko siber.
- Melakukan identifikasi, pengukuran, pemantauan dan pengendalian terhadap pelaksanaan gap analisis POJK TI dan assessment IT.
- Melakukan koordinasi dengan IT terkait sesuai lingkup risiko siber, seperti bila terdapat perubahan kebijakan dari regulator, terjadi insiden maupun kegiatan simulasi keamanan siber.
- Memberikan awareness keamanan siber secara reguler kepada karyawan seperti melalui media email blast, desktop wallpaper, dll.
- Memberikan pendampingan (advisory) dan ataupun opini bila berhubungan dengan risiko keamanan siber terhadap perubahan/pembuatan dokumen internal.
- Melakukan kajian dan penilaian mitigasi risiko terhadap kerjasama antara Bank dan Pihak Ketiga bila berhubungan dengan penggunaan data sensitif/confidential.
Kualifikasi :
- S1 dengan bidang IT Security, Computer Science, atau dibidang yang relevan.
- Memiliki pengalaman minimum 5 tahun di bidang Keamanan Siber/IT Security.
- Memiliki pengalaman dalam mengimplementasikan Regulasi dan Best Practice untuk IT Security/Keamanan Siber seperti: ISO27001, CIS, NIST (CSF), PCI-DSS, dll.
- Familiar terhadap tools keamanan informasi seperti: Anti-Malware, Firewall, DLP, Email Security, Internet Access Security, Cloud Security, dll.
- Memiliki pengalaman dalam melakukan tools Analisa Keamanan Informasi seperti SIEM, Penetration Test, Vulnerability Assessment, dll.
- Memiliki pengalaman dalam menggunakan tools Simulasi Keamanan Informasi seperti untuk Email Phishing, Social Engineering, Red Teaming dll.
- Memiliki pengalaman dalam melakukan program awareness kepada user terkait dengan Keamanan Siber
- Diutamakan mempunyai sertifikasi di bidang keamanan IT/Siber, seperti CEH, OSCP, CISM, CISSP, CASP dan/atau aktif dalam komunitas keamanan siber.
4. Auditor
Deskripsi Pekerjaan :
- Melaksanakan dan mensupervisi pemeriksaan bidang audit yang menjadi bagian penugasannya, serta membuat laporan hasil audit
- Memberikan penilaian, saran-saran, dan rekomendasi untuk perbaikan tata kerja dalam rangka meningkatkan efektifitas dan efisiensi serta meminimalkan timbulnya penyimpangan, baik yang mengandung risiko finansial dan risiko non finansial bagi Bank
- Mendorong ditaatinya ketentuan dan kebijakan intern maupun ekstern melalui pemberian pembinaan atas hasil temuan pemeriksaan
- Melaporkan secara langsung bila ada penyimpangan-penyimpangan yang bersifat khusus kepada Team Leader
- Menciptakan nilai tambah bagi auditee sehingga keberadaan unit kerja Internal Audit dapat diakui sebagai mitra kerja untuk mencapai tertib administrasi dan organisasi yang bersih
- Menjaga terpenuhinya SPFAIB/SPI, Kode Etik Auditor, serta ketentuan lainnya yang berkaitan dengan fungsi internal audit bank
Kualifikasi :
- Minimal pendidikan S1
- Minimal berpengalaman selama 3 tahun pada posisi yang sama di perbankan / lembaga keuangan
- Memiliki kemampuan analisa yang baik
- Bersedia melakukan perjalanan dinas sesuai dengan jadwal pemeriksaan
5. Corporate System Specialist
Job Description :
- Responsible for writing server-side web application logic
- Develop back-end components, connect the application with the other web services, and support the front-end developers by integrating their work with the application
Job Requirement :
- Bachelor Degree in IT or any other related fields from any university
- Have experience in related fields minimum for 2 years
- Mastering of PHP, HTML, CSS, JavaScript, JQuery, Ajax
- Mastering database MySQL/MariaDB, SQL Server
- Mastering API, PostgreSQL, Python, MongoDB, Flutter is a plus
6. Digital Analyst
Job Description :
- Perform data analysis for campaign performance and evaluate spend effectiveness across all digital channels (Meta, Google, TikTok, Twitter, SEO & Own Channel) and campaign objectives (CPI, CPA, Site Traffic & Brand awareness)
- Develop dashboard & data visualization for all campaign results and turn findings or insights into actionable recommendations.
- Prepare all tracking in place for all digital marketing campaign (technical)
- Work hand in hand with Digital Ad Operations for daily campaign management
- Give frequent feedback, advice and recommendation based on campaign performance.
- Monitor Monthly/Yearly KPI achievement for digital marketing team
- Help to develop a comprehensive Weekly/Monthly/Quarterly Report for Higher Stakeholders and cross-function
Job Requirement :
- BA/BS in Math, Statistics, Computer Science or other quantitative fields
- 3+ years experience in Data Analyst for marketing team
- Strong in Microsoft Excel, PowerPoint, and Tableau/Power BI
- Experienced in SQL, Firebase, Google Analytics, Google BigQuery and Appsflyer (or other MMP) would be preferable
- Exceptional attention to detail and aspiration towards perfection
- Flexibility & ability to work in a fast paced and dynamic environment
- A strong communicator with a can-do, positive attitude and a strong desire to get things done
Baca Juga Lowongan Kerja lulusan S1 lainnya
Tata Cara Melamar:
Jika kalian memenuhi kualifikasi yang dibutuhkan dan berminat untuk bergabung silahkan daftarkan diri melalui Link berikut ini :
Posisi 1 : DAFTAR
Posisi 2 : DAFTAR
Posisi 3 : DAFTAR
Posisi 4 : DAFTAR
Posisi 5 : DAFTAR
Posisi 6 : DAFTAR
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now