Rekrutmen Tenaga Pendamping Fasilitator Masyarakat PISEW Kementerian PUPR
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat mempunyai tugas menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang pekerjaan umum dan perumahan rakyat untuk membantu Presiden dalam menyelenggarakan pemerintahan negara. Sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 27 Tahun 2020 tentang Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. Berikut ini adalah Rekrutmen Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.
Lokerbumn.com saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.
Banyaknya jobseeker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Untuk itu kami menyadari bahwa kalian menginginkan referensi lain dari informasi lowongan pekerjaan. Lokerbumn saat ini juga mengumpulkan informasi lowongan pekerjaan dari perusahaan Swasta maupun Instansi Pemerintahan sebagai salah satu opsi pilihan.
Rekrutmen Tenaga Pendamping Fasilitator Masyarakat PISEW Kementerian PUPR
REKRUTMEN TERBUKA KEGIATAN PENGEMBANGAN INFRASTRUKTUR SOSIAL EKONOMI WILAYAH (PISEW) PROVINSI SUMATERA BARAT TA-2023 (SUMATERA BARAT)
Guna mendukung Pelaksanaan Kegiatan Pengembangan Infrastruktur Sosial Ekonomi Wilayah (PISEW) Provinsi Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023, maka Balai Prasarana Permukiman Wilayah (BPPW) Sumatera Barat melakukan REKRUTMEN TERBUKA untuk posisi sebagai berikut :
1. ASISTEN TENAGA AHLI PROVINSI TEKNIS sebanyak 5 orang
Persyaratan Khusus :
- PendidiLan minimel Sarjana (S1) Teknik Sipil/Arsitek, memiliki pengalaman bekerja selama 2 (dua) tahun dan wajib memiliki Sertifikat Keahlian (SKA) seperti Ahli Teknik Jalan, Ahli Teknik Jembatan, Ahli Teknik Manajemen Konstruksi, Ahli Teknik Bangunan Gedung, Ahli Bangunan/ STRA (Surat Tanda Registrasi Arsitek) , dan Ahli Perencanaan Wilayah dan Kota
- Diutamakan yang telah memiliki pengalaman dalam pendampingan masyarakat dalam pembangunan infrastuktur skala kawasan berbasis masyarakat atau program pemberdayaan masyarakat lainnya minimal 2 tahun
- Tidak memiliki afiliasi dan/atau menjadi anggota partai politik (disertai dengan surat pernyataan bermaterai)
- Diutamakan yang bisa mengendarai kendaraan bermotor untuk memudahkan mobilisasi di lapangan
- Tugas dan tanggung jawab Asisten TAPr Teknis Kegiatan PISEW selengkapnya mengacu pada Petunjuk Teknis Pelaksanaan Kegiatan PISEW TA. 2023
- Memiliki Laptop dan bisa mengoperasikan software Microsoff Offrce dan AutoCAD
2. FASILITATOR MASYARAKAT (FM), sebanyak 48 orang
Persyaratan Khusus :
- Pendidikan minimal Sarjana (S1) jurusan Teknik Sipil/Arsitek memiliki pengalaman minimal 2 (dua) tahun
- Diutamakan yang telah memiliki pengalaman dalam pendampingan masyarakat dalam pembangunan infrastruktur skala kawasan berbasis masyarakat atau program pembadayaan masyarakat lainnya minimal 2 tahun
- Tidak memiliki afiliasi dan/atau menjadi anggota partai politik (disertai dengan surat pernyataan bermaterai)
- Diutamakan yang bisa mengendarai kendaraan bermotor untuk memudahkan mobilisasi di lapangan
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja/lokasi Desa sasaran Kegiatan PISEW TA. 2023 dan bersedia tinggal di lokasi kerja (disertai surat pernyatan bermaterai)
- Memiliki Laptop dan bisa mengoperasikan software Microsoft Office dan AutoCAD
Persyaratan Umum :
- Warga Negara Indonesia dan setia kepada Pancasila dan UUD 1945
- Usia minimum saat mendaftar 30 tahun untuk Asisten Tenaga Ahli Provinsi Teknis dan maksimum 45 tahun untuk Fasilitator Masyarakat
- Memiliki dedikasi tinggi dan bediwa sosial guna mendampingi masyarakat di perdesaan
- Sehat jasmani dan rohani
- Tidak sedang terikat dengan program lain ataupun instasi lain (dibuktikan denge surat pernyataan bermaterai)
- Dapat menyusun laporan sesuai dengan Petunjuk Teknis Kegiatan PISEW TL2O23
REKRUTMEN TENAGA PENDAMPING FASILITATOR MASYARAKAT KEGIATAN PENGEMBANGAN INFRASTRUKTUR SOSIAL EKONOMI WILAYAH (PISEW) PROVINSI JAWA BARAT TAHUN ANGGARAN 2023 (JAWA BARAT 1)
Program Pengembangan Infrastruktur Sosial Ekonomi Wilayah (PISEW) Provinsi Jawa Barat Tahun Anggaran 2023 merupakan program yang menekankan pada pendekatan partisipasi masyarakat dalam skala Kawasan melalui dana Bantuan Pemerintah untuk Masyarakat (BPM) yang bersumber dari dana APBN TA. 2023. Pendampingan PISEW TA 2023 berlokasi di Wilayah 1 (Kab. Sukabumi, Kab. Cianjur, Kab. Bekasi). Program PISEW membutuhkan Tenaga Profesional yang mempunyai visi dan benar-benar tertarik di bidang Teknik Infrastruktur dan Pembangunan Kawasan untuk penempatan di wilayah Provinsi Jawa Barat sebagai Fasilitator Masyarakat PISEW dengan kriteria sebagai berikut:
Kriteria Umum :
- Diutamakan yang telah memiliki pengalaman pendampingan masyarakat dalam pembangunan Infrastruktur Berbasis Masyarakat (IBM)
- Mampu memotivasi masyarakat untuk bekerja sama sesuai mekanisme kegiatan dan membantu penyusunan laporan pertanggungjawaban pelaksanaan kegiatan
- Mampu mengoperasikan komputer minimal program Microsoft Office (Word, Excel, Powerpoint), AutoCAD dan mengakses internet
- Memiliki kemampuan komunikasi verbal yang baik
- Diutamakan berdomisili dari Kabupaten sasaran program
- Bersedia ditempatkan di lokasi manapun dan bekerja penuh waktu di lokasi dampingan
- Bersedia bekerja dalam tim
- Bukan ASN/TNI-POLRI, dan Pegawai Honorer Instansi
- Bukan pengurus aktif dari Kelompok Mayarakat / KKAD
- Bukan anggota legislatif
- Bukan anggota dan/atau pengurus partai politik
- Tidak terikat kerja di instansi pemerintahan dan/atau perusahaan lain
Kriteria Khusus :
A. Fasilitator Masyarakat (FM) PISEW
- Pendidikan S1 (Strata Satu) atau D4 (Sarjana Terapan/Diploma Empat) jurusan Teknik Sipil/Arsitektur
- Memiliki pengalaman minimal 2 (dua) tahun pada program IBM-CK, diutamakan berpengalaman dalam program PISEW
- Mampu memfasilitasi masyarakat dalam Menyusun Rencana Anggaran Biaya (RAB) serta menyusun desain teknis infrastruktur
- Mampu menyusun Rencana Teknik Rinci (RTR), Rencana Anggaran Biaya (RAB), menyusun analisis dan spesifikasi teknis aspek struktur, arsitektur, dan supervisi/pengawasan
- Berpengalaman melatih masyarakat tentang teknis pertukangan yang dibutuhkan dalam pembangunan infrastruktur
- Pada saat melakukan pendaftaran, usia maksimal 50 tahun
REKRUTMEN TENAGA PENDAMPING FASILITATOR MASYARAKAT KEGIATAN PENGEMBANGAN INFRASTRUKTUR SOSIAL EKONOMI WILAYAH (PISEW) PROVINSI JAWA BARAT TAHUN ANGGARAN 2023 (JAWA BARAT 2)
Program Pengembangan Infrastruktur Sosial Ekonomi Wilayah (PISEW) Provinsi Jawa Barat Tahun Anggaran 2023 merupakan program yang menekankan pada pendekatan partisipasi masyarakat dalam skala Kawasan melalui dana Bantuan Pemerintah untuk Masyarakat (BPM) yang bersumber dari dana APBN TA. 2023. Pendampingan PISEW TA 2023 berlokasi di Wilayah 2 (Kab. Bandung, Kab. Bandung Barat, Kab. Cirebon, Kab. Ciamis, Kab. Garut, Kab. Indramayu, Kab. Kuningan dan Kab. Tasikmalaya). Program PISEW membutuhkan Tenaga Profesional yang mempunyai visi dan benar-benar tertarik di bidang Teknik Infrastruktur dan Pembangunan Kawasan untuk penempatan di wilayah Provinsi Jawa Barat sebagai Fasilitator Masyarakat PISEW dengan kriteria sebagai berikut:
Kriteria Umum :
- Diutamakan yang telah memiliki pengalaman pendampingan masyarakat dalam pembangunan Infrastruktur Berbasis Masyarakat (IBM)
- Mampu memotivasi masyarakat untuk bekerja sama sesuai mekanisme kegiatan dan membantu penyusunan laporan pertanggungjawaban pelaksanaan kegiatan
- Mampu mengoperasikan komputer minimal program Microsoft Office (Word, Excel, Powerpoint), AutoCAD dan mengakses internet
- Memiliki kemampuan komunikasi verbal yang baik
- Diutamakan berdomisili dari Kabupaten sasaran program
- Bersedia ditempatkan di lokasi manapun dan bekerja penuh waktu di lokasi dampingan
- Bersedia bekerja dalam tim
- Bukan ASN/TNI-POLRI, dan Pegawai Honorer Instansi
- Bukan pengurus aktif dari Kelompok Mayarakat / KKAD
- Bukan anggota legislatif
- Bukan anggota dan/atau pengurus partai politik
- Tidak terikat kerja di instansi pemerintahan dan/atau perusahaan lain
Kriteria Khusus :
A. Fasilitator Masyarakat (FM) PISEW
- Pendidikan S1 (Strata Satu) atau D4 (Sarjana Terapan/Diploma Empat) jurusan Teknik Sipil/Arsitektur
- Memiliki pengalaman minimal 2 (dua) tahun pada program IBM-CK, diutamakan berpengalaman dalam program PISEW
- Mampu memfasilitasi masyarakat dalam Menyusun Rencana Anggaran Biaya (RAB) serta menyusun desain teknis infrastruktur
- Mampu menyusun Rencana Teknik Rinci (RTR), Rencana Anggaran Biaya (RAB), menyusun analisis dan spesifikasi teknis aspek struktur, arsitektur, dan supervisi/pengawasan
- Berpengalaman melatih masyarakat tentang teknis pertukangan yang dibutuhkan dalam pembangunan infrastruktur
- Pada saat melakukan pendaftaran, usia maksimal 50 tahun
TATA CARA PENDAFTARAN:
Jika memenuhi persyaratan dan berminat silahkan kunjungi website resmi perusahaan melalui link dibawah ini :
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan lowongan kerja, karena pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now